Keinginan untuk sukses harus lebih besar dari ketakutan untuk gagal.
Tentang Kami
produkdepok.com adalah ekosistem digital untuk membantu UMKM berkembang dan dapat memaksimalkan marketing, branding, meningkatkan profit sampai bisa memberdayakan masyarakat.
VISI
MISI
2. Mengintegerasikan dan menuUMKM Depok masuk dalam ekosistem produkdepok.com, agar terpantau secara database.
3. Mengentaskan kemiskinan dengan UMKM yang bertumbuh.
Apa Yang Kami Lakukan?
produkdepok.com berkomitmen untuk mendampingi dan memberdayakan UMKM Kota Depok.

MARKETING
Membantu memasarkan produk UMKM secara digital.

LANDING PAGE
Membuat Landingpage UMKM gratis.

1 ON 1 COACHING
Menggali permasalahan dan potensi binis UMKM secara personal

BRANDING
Mendampingi perencanaan Branding UMKM.

CATALOGUE
UMKM mempunyai katalog produk digital & profesional
.

MENTORING OFFLINE/ONLINE
Dapat mengupgrade skill owner/tim nya melalui kelas.
Founder / CEO
Kang Akbar
Sering dipanggil KANG AKBAR, adalah seorang PRAKTISI PENJUALAN & PEKERJA SOSIAL yang telah membuktikan bahwa dengan menjalani bisnis dapat membantu para pembeli & penjual untuk sama-sama mendapatkan manfaat dari aktivitas tersebut.
Berbagai jenis produk yang berasal dari niche berbeda-beda, mulai kuliner, aqiqah, qurban, homedress, cemilan, bahkan digital product, menjadi BUKTI keseriusan untuk menebar manfaat yang lebih luas.
Dan tak hanya untuk bisnis pribadi saja… Hingga kini, telah membantu PULUHAN pengusaha UMKM dalam MENYUSUN STRATEGY BISNIS & MENINGKATKAN OMSET PENJUALAN di perusahaannya masing-masing, melalui program pembinaan Sahabat Warung bersama LAZ Zakat Sukses.
Value produkdepok.com

Nasionalis
Kami mengutamakan untuk mengonsumsi dan mendistribusikan produk dengan merek dan buatan asli Indonesia.

Keberkahan
Menjaga kehalalan dan kebaikan dalam setiap proses.

Persaudaraan
Menjunjung tinggi silaturahmi dan gotong royong di atas materi.

Ketulusan
Berbagi tanpa harap balas.
“Akuilah bahwa akan ada kegagalan, dan akan ada rintangan. Tetapi, Anda akan belajar dari kesalahan dan kesalahan orang lain, karena sangat sedikit yang dapat dipelajari dari kesuksesan.”
Kata-kata dari pendiri perusahaan komputer Dell ini sedikitnya memiliki arti, selama menjalankan bisnis akan selalu pasti ada tantangannya sendiri. Hal yang dibutuhkan adalah setiap bisnis yang kita lakukan pastinya pernah mengalami kegagalan.
Mengakui kesalahan sendiri pun tidak kalah penting. Namun dengan belajar dari kesalahan, maka kita mampu mencari cara untuk tidak mengulanginya lagi dan secara perlahan meraih kesuksesan.